Alat kasir menjadi perangkat wajib dalam mendukung kelancaran transaksi di berbagai usaha, mulai dari retail, restoran, hingga kafe. Namun, masih banyak pelaku usaha yang salah memilih Alat kasir karena hanya tergiur harga murah tanpa mempertimbangkan kebutuhan bisnis.
Sesuaikan dengan Jenis Usaha
Setiap bisnis memiliki kebutuhan berbeda. Misalnya, usaha retail dengan transaksi tinggi membutuhkan peralatan kasir berkecepatan cetak tinggi, sementara kafe kecil cukup menggunakan portable yang praktis dan hemat listrik.
Perhatikan Jenis Printer
Peralatan kasir umumnya terbagi dalam dua jenis, yakni dot matrix dan thermal. Thermal lebih populer karena hasil cetaknya cepat, tidak berisik, dan hemat perawatan. Sementara itu, Dot matrix masih digunakan buat kebutuhan dengan kertas rangkap.
Contoh Printer Kasir
Konektivitas yang Mendukung
Pastikan unit tersebut mendukung koneksi yang sesuai dengan sistem POS di toko Anda. Saat ini banyak yang dilengkapi koneksi USB, LAN, hingga Bluetooth, sehingga lebih fleksibel digunakan di berbagai perangkat.
Pertimbangkan Biaya Perawatan
Harga murah bukan berarti hemat dalam jangka panjang. Perhatikan juga ketersediaan spare part, keawetan mesin, serta kemudahan perawatan agar tidak membebani operasional usaha.
Pilih Penyedia Resmi dan Terpercaya
Membeli Perlengkapan kasir sebaiknya melalui penyedia resmi agar mendapat garansi dan layanan purna jual. Salah satunya adalah Codeshop Indonesia, yang menyediakan berbagai pilihan untuk kasir sesuai kebutuhan usaha dengan jaminan kualitas dan dukungan teknis.
Ingin Perlengkapan kasir yang tepat buat bisnis Anda? Dapatkan hanya di Codeshop Indonesia dan pastikan transaksi lebih cepat, mudah, dan efisien.
Ikuti saluran Codeshop Indonesia di WhatsApp :
https://whatsapp.com/channel/0029VaJbQSiDzgTCpkRtzF29
(mra/ci)
Contoh Printer Kasir









